Cincau hijau merupakan salah satu minuman tradisional yang telah dinikmati masyarakat
Indonesia sejak dahulu. Cincau hijau bisa dinikmati dengan kombinasi santan dan larutan gula
merah dalam keadaan dingin, sehingga memberikan sensasi segar. Hal tersebut menjadikan
minuman cincau hijau sangat cocok disajikan pada siang hari yang terik. Di Indonesia, para
penjual es cincau hijau menjual dagangannya dalam gerobag di pingir jalan raya atau berkeliling
dari satu tempat ke tempat lain. (PKMT UGM, 2016)
Di Jogja terdapat keunikan tersendiri dalam penyajian cincau hijau. Selain itu terdapat beberapa
penjual cincau hijau yang sudah legendaris. Ingin menikmati segelas cincau hijau otentik ketika
ke jogja? Silahkan hubungi kami
Tidak ada komentar:
Posting Komentar